MINIKUIZ SKENARIO 2
Author : Anita Riau Chandra
1.
Pernyataan atau hasil dibawah ini jarang
ditemukan glomerulonephritis akut pasca streptokokus…
a.
Penurunan kompleks serum
b.
Kemampuan membentuk urin pekat
c. Proteinuria massif (sindrom nefrotik)
d.
Silinder eritrosit
2.
GNAPS pada masa kanak – kanak :
a.
Paling umum antara umur 1-3th
b.
Biasanya mengikuti mulainya infeksi streptokokus
selama 2-4hari
c. Dapat terjadi akuibat faringitis
streptokokus atau impetigo streptokokus
d.
Biasanya berhubungan dengan hiperkomplementemian
sementara
e.
Biasanya tumbul gagal ginjal akut
3.
Penderita GN dengan anuria selama 7 hari
diterapi dengan
a.
Furosemid
b.
Spironolacton
c.
Infus mannitol
d. Hemodialisis
e.
Hidrocloronazide
Jika terjadi anuria tidak boleh
diberikan obat diuretic.
4.
Pada kasus diatas muka penderita tampak edema,
bila anda mencurigai adanya sindrom nefrotik, perlu mencari data tambahan
berikut ini…
a.
Hipoalbuminemia
b.
Edema umum
c.
Proteinuria (3g/day)
d.
Hiperlipidemia
e. Semua diatas benar
5.
Pernyataan – pernyataan yang berkaitan dengan
biopsy ginjal dibawah ini yang SALAH
a.
Kematian
1% dari semua kasus
b.
Tindakan ini berbahaya bagi pasien yang tidak
kooperatif
c.
Hematuria pasca operasi terjadi pada 5% dari
semua kasus
d.
Selama tindakan tersebut pasien berbaring dengan
posisi tengkurap diatas akrung
6.
Ginjal pada orang tua akan berkurang fungsinya
sebanyak
a.
25%
b.
50%dari normal
c.
75%
d.
100%
7.
Penurunan kadar serum komplemen C3 yang rendah
pada seorang anak dengan syndrome nefrotik…
A.
Menunjukkan kemungkinan remesis spontan yang
tinggi
B.
Menunjukkan kemungkinan respon yang baik
terhadap steroid
C.
Nenveru jesab adabta skelorisis segmental
D.
Memberi kesan adanya nefritis glomerulus
membranosa
E.
Memberi
kesan adanya nefritis glomerulus membrano proliferative
8.
Tubulus distal penting untuk
a.
Sekresi aktif ion
b.
Sekresi aktif asam dan bahan lainnya
c.
Reabsorbsi selektif natrium
d. Semua diatas betul
e.
Semua diatas salah
9.
Seorang anak umur 7 tahun dibawa ibunya ke
poliklinik karena keluhan mengalami hematuria dan bengkak – bengkak sejak 2
hari. 24 jam terakhir berkemih 2 kali. Ia juga mengalami nyeri kepala dan tidak
reda dengan paracetamol.
Pasien tersbeut organ berikut manakah
yang paling memungkinkan dicurigai mengalami gangguan adalah
a. Glomerulus
b.
Ductus colectivus
c.
Pelvis renalis
d.
Uretr
e.
Vesika urinaria
10. Anak
pada scenario, 2 minggu sebelumnya mengalami skait tenggorokkan sembuh sendiri
tanpa pengobatan. Untuk menegakkan diagnosis oerlu pemeriksaan laboratorium
dengan melihat adanya?
a.
BJ urin turun
b.
LED turun
c. Peningkatan Adeno Streptolicin O (ASTO)
d.
Penurunan b,c-globulin
e.
Leukosuria >30/LPP
11. Urin
berwarna kemerahan pada seseorang manakah yang dapat dinilai sebagai normal?
a.
Mengkonsumsi rifampisin
b.
Pasca litotripsi
c.
Fraktur os pubis
d.
Setelah dikateter
e.
Kemoterapi siklofosfamid
12. Nefron
merupakan unit terkecil yang mampu menghasilkan urin. Komponen ren manakah
merupakan tempat sekresi senyawa obat kedalam urin untuk di eliminasi :
a.
Glomerulus
b.
Tubulus proksimal
c.
Calyx minor
d.
Calyx mayor
e.
Pelvis renalis
13. Pada
pemeriksaan stix urin didapatkan hematuria namun pada pemeriksaan mikroskopis
sedimen urin tidak ditemukan adanya eritrosit, kondisi patologis apa yang
paling mungkin terjadi?
a.
Hidronefrosis
b.
Ureteto lithiasis
c.
Glomerulonephritis
d.
Proses hemolitik
e.
Keganasan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar