Latihan Soal Tutorial
Author : Nisa dan Lita
1. Bila ada pemeriksaan endoscopy
ditemukan adanya ulkus pada lambung karena infeksi H. pilory, kombinasi obat
berikut manakah yang paling efektif untuk eradikasi bakteri tsb?
A.
Bismuth, amoksisilin, metronidazol
B.
Piranzepin, amoksisilin,
metronidazol
C.
Omeprazole, claritromisin,
amoksisilin
D.
Cimetidin, chlaritomisin,
metronidazol
E.
Cimetidin, amoksisilin,
metronidazol
2. Obat antiulkus antacid bersifat
basa sehingga dapat menetralisir asalm lambung yang berlebihan, obat ini
mengandung unsur hara Al. Apakah efek samping yang ditimbulkan oleh adanya
unsur Al tsb?
A.
Diare
B.
Mual
C.
Konstipasi
D.
Dyspepsia
E.
Muntah
3. Pernyataan berikut manakah yang
paling benar merupakan mekanisme kerja otot omeprazol dalam mengurangi sekresi
lambung?
A.
Menetralisisr asam lambung
B.
Menghambat pompa proton
C.
Memacu nervus vagus
D.
Menghambat reseptor H2
E.
Kontraksi otot abdomen
4. Bagaimana mekanisme terjadinya
kerusakan epithel lambung oleh H. pylori?
A.
Penurunan sintesi prostaglandin
B.
Penurunan proteksi mucosal
C.
Agregasi kimia
D.
Penurunan proteksi darah
E.
Gangguan fungsi barier
5. Jenis penyakit apakah yang
ditemukan prevalensi tertinggi pada H. pylori?
A.
Esofagitis
B.
Gastritis kronik
C.
Tukak duodeni
D.
Duodenitis
E. Tukak lambung
6.
Pernyataan berikut manakah yg paling benar merupakan masalah
utama yg timbul dlm pemberian regimen terapi untuk eradikasi infeksi H pylori?
A.
compliance
B.
efek samping
C. resistensi
D.
biaya
E.
efikasi
7. Manakah salah 1 dibawah ini yg dpt menyebabkan perubahan aktivitas
saluran cerna yg berkaitan dg mual?
A.
menurunnya volume saliva
B. menurunnya tonus lambung
C.
gerakan pernafasan spasmotik
melawan glotis
D.
meningkatnya peristaltik
E.
kontraksi otot abdomen
8. Seorang wanita 42th datang dg keluhan nyeri pada daerah ulu hati.
Nyeri dirasakan pada malam hari, nyeri berkurang setelah makan, pada
pemeriksaan fisik didapatkan nyeri epigastrum. Apakah diagnosis yg paling
mungkin pada pasien tersebut?
A.
ulkus gaster
B. ulkus duodeni
C.
gastropati hipertensi porta
D.
esophagitis
E.
gastritis
9. Apa komplikasi ulkus ventrikuli yg hampir tdk pernah dijumpai pada
ulkus duodeni?
A. degenerasi maligna
B.
pendarahan
C.
maligna
D.
penetrasi
E.
perforasi
10. Gastritis yg bisa berlanjut terjadinya anemia pernisiosadan
defisiensi besi adalah?
A.
gastritis kronik non atropi
B.
gastritis atropi multifocal
C.
gastritis akibat hipertensi porta
D. gastritis kronik autoimun
E.
gastritis akibat obat AINS
Tidak ada komentar:
Posting Komentar